Wednesday, September 22, 2021

Cara Melakukan Hard Cleaning Pada Printer Brother

 Cara Melakukan Hard Cleaning Pada Printer Brother - disini saya akan memberi tahu kepada kalian bagaimana Cara Melakukan Hard Cleaning Pada Printer Brother.kenapa saya disini memili printer brother?karena printer brother memiliki cara yang berbeda dari cara clening dari printer yang lain.

langsung saja disini saya akan memberi tahu cara untuk melakukan cleaning pada printer brother :



  1. Pencet Tombol Menu kemudian Mono kemudian tekan tombol Atas (4x)
  2. Untuk mengerjakan Cleaning silahkan tekan kode 76 (Cleaning all) atau 768 (Cleaning beberapa (yang dipilih saja))
  3. Setelah selesai Cleaning coba test print dengan tombol 09
  4. Jika anda melihat hasilnya dan hasil test print ternyata bagus, hasilnya tidak terdapat yang bolong-bolong,Silahkan keluar menu dengan tombol 99
  5. Jika belum baik hasilnya lakukan cleaning lagi maksimal 5x, jika tidak ada perubahan silahkan menghubungi service center terdekat
mungkin itu saja yang dapat saya sampikan kurang lebihnya saya mohon maaf,kalau ada koreksi silahkan tulis pada kolom komentar,TerimaKasih

Silahkan tinggalkan pesan jika Anda punya saran, kritik, atau pertanyaan seputar topik pembahasan.
Catatan :
Komentar ini menggunakan moderasi, setiap komentar yang masuk akan diperiksa terlebih dahulu sebelum ditampilkan. Hanya komentar yang berkualitas dan relevan dengan topik di atas yang akan ditampilkan. Harap gunakan sebaik-baiknya dan sebijak mungkin form ini. Terima kasih untuk kerja samanya. (By Author)
EmoticonEmoticon